Membaca Inputan Post dengan PHP

Assalamualaikum W.W



bismillahirrahamnirrahiim, semoga kalian semua tetap berada dalam bimbingan Allah SWT :)
pada kesempatan kali ini insyallah saya akan memberikan sedikit pencerahan bagi kalian yang masih agak bingung gimana cara membaca inputan post dengan php, oke langsung aja kita ke TKP ya, :D

ketikan kode dibawah ini lalu simpan dan berikan nama form.html

<html>
<head>
<title>Membaca Inputan Form</title>
</head>
<body>

<h3>Tuliskan nama anda</h3>

<form method="post" action="baca.php">
<input type="text" name="nama">
<input type="submit" value="baca">
</form>

</body>
</html>



nah, lalu buat file baru isikan kode berikut lalu simpan dan berinama baca.php

<?php
$nama= $_POST['nama'];
echo "nama saya adalah $nama";
?>


coba jalankan di localhost kamu dan rasakan manfaat yang didapatkan, ehehe, sekian ulasan kali ini semoga bermanfaat bagi saya khusus nya dan bagi kalian semua sebagai pembaca :)
terimakasih, barokallah.

Assalamu'alaikum W.W

1 Response to "Membaca Inputan Post dengan PHP"

  1. Slots Online (USA) - Play Best Casino Slots Sites for Free
    Looking for 토토 사이트 리스트 slot games online? Choose from the top three 유로 스타 사이트 casino slots sites 포커 배열 키보드 for free, but at no risk. We recommend playing online for real money with mlb 분석 real money! 바카라 전략

    ReplyDelete